Pemetaan Sub-Elemen Profil Pelajar Pancasila dilakukan dengan melihat 6 dimensi yaitu:
- Beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang ng Maha Esa, Berakhlak Mulia.
- Berkebhinekaan Global
- Gotong Royong
- Mandiri
- Berpikir Kritis
- Kreatif
- Baca:
1. Beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang ng Maha Esa, Berakhlak Mulia.
Dimensi | Elemen | Sub-elemen |
---|---|---|
Beriman, bertakwa kepada tuhan yang maha esa, dan berakhlak mulia | Akhlak beragama | Mengenal dan mencintai Tuhan Yang Maha Esa |
Pemahaman agama/kepercayaan | ||
Pelaksanaan ritual ibadah | ||
Akhlak pribadi | Integritas | |
Merawat diri secara fisik, mental, dan spiritual | ||
Akhlak kepada manusia | Mengutamakan persamaan dengan orang lain dan menghargai perbedaan | |
Berempati kepada orang lain | ||
Akhlak kepada alam | Memahami keterhubungan ekosistem Bumi | |
Menjaga lingkungan alam sekitar | ||
Akhlak bernegara | Melaksanakan hak dan kewajiban sebagai warga negara Indonesia |
2. Kebhinekaan Global
Dimensi | Elemen | Sub elemen |
---|---|---|
Berkebinekaan global | Mengenal dan menghargai budaya | Mendalami budaya dan identitas budaya |
Mengeksplorasi dan membandingkan pengetahuan budaya, kepercayaan, serta praktiknya | ||
Menumbuhkan rasa menghormati terhadap keanekaragaman budaya | ||
Komunikasi dan interaksi antar budaya | Berkomunikasi antar budaya | |
Mempertimbangkan dan menumbuhkan berbagai perspektif | ||
Refleksi dan tanggung jawab terhadap pengalaman kebhinekaan | Refleksi terhadap pengalaman kebinekaan | |
Menghilangkan stereotip dan prasangka | ||
Menyelaraskan perbedaan budaya | ||
Berkeadilan sosial | Aktif membangun masyarakat yang inklusif, adil, dan berkelanjutan | |
Berpartisipasi dalam proses pengambilan keputusan bersama | ||
Memahami peran individu dalam demokrasi |
3. Gotong Royong
Dimensi | elemen | sub Elemen |
---|---|---|
Bergotong-royong | Kolaborasi | Kerja sama |
Komunikasi untuk mencapai tujuan bersama | ||
Saling-ketergantungan positif | ||
Koordinasi sosial | ||
Kepedulian | Tanggap terhadap lingkungan sosial | |
Persepsi sosial | ||
Berbagi |
4. Mandiri
Dimensi | Elemen | Sub elemen |
---|---|---|
Mandiri | Pemahaman diri dan situasi yang dihadapi | Mengenali kualitas dan minat diri serta tantangan yang dihadapi |
Mengembangkan refleksi diri | ||
Regulasi diri | Regulasi emosi | |
Penetapan tujuan belajar, prestasi, dan pengembangan diri serta rencana strategis untuk mencapainya | ||
Menunjukkan inisiatif dan bekerja secara mandiri | ||
Mengembangkan pengendalian dan disiplin diri | ||
Percaya diri, tangguh (resilient), dan adaptif | ||
Mengajukan pertanyaan |
5. Berpikir Kritis
Dimensi | Elemen | sub Elemen |
---|---|---|
Bernalar kritis | Memperoleh dan memproses informasi dan gagasan | Mengidentifikasi, mengklarifikasi, dan mengolah informasi dan gagasan |
Menganalisis dan mengevaluasi penalaran dan prosedurnya | ||
Refleksi pemikiran dan proses berpikir | Merefleksi dan mengevaluasi pemikirannya sendiri |
6. Kreatif
Dimensi | elemen | sub Elemen |
---|---|---|
Kreatif | Menghasilkan gagasan yang orisinal | |
Menghasilkan karya dan tindakan yang orisinal | ||
Memiliki keluwesan berpikir dalam mencari alternatif solusi permasalahan |
Pemetaan Sub-elemen Profil Pelajar Pancasila pada Kurikulum Merdeka berdasarkan SK Kepala BSKAP No. 009 Tahun 2022.
Materi Desain P5 Lainnya
- Alur Perencanaan Projek Profil Pelajar Pancasila pada Kurikulum Merdeka
- A. Membentuk Tim Fasilitator Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila
- B. Cara Mengidentifikasi Tahapan Kesiapan Satuan Pendidikan dalam Projek Profil Pancasila
- C.1. Cara Menentukan Dimensi Profil Pelajar Pancasila
- C.2. Menentukan Tema Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila PAUD pada Kurikulum Merdeka
- C.2. 7 Tema Projek Penguatan Profil Dikdasmen pada Kurikulum Merdeka
- C.4. Penentuan Tema dan Topik Spesifik sesuai Tahapan Satuan Pendidikan pada Kurikulum Merdeka
- C.5. Dasar Penentuan Tema Umum pada Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila pada Kurikulum Merdeka
- C.6. Menentukan Dimensi dan Tema Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila pada Pendidikan Kesetaraan
- D. Tahap Merancang Alokasi Waktu Projek Profil Pelajar Pancasila pada Kurikulum Merdeka
- D.1. Pemetaan Alokasi Waktu Projek Profil Pancasila pada Kurikulum Merdeka
- D.2. Pilihan Waktu Pelaksanaan Projek Profil Pelajar Pancasila pada Kurikulum Merdeka
- D.3. Contoh Pemetaan Dimensi, Tema, dan Alokasi Waktu Projek Profil
- E. Modul Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila, Bagaimana cara menyusunnya?
- E.1. Komponen Modul Projek Profil Pelajar Pancasila pada Kurikulum Merdeka
- E.2. Langkah Persiapan Modul Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila pada Kurikulum Merdeka
- E.3. Strategi Backward Design dalam Pengembangan Modul Projek Profil Pancasila
- F. Menentukan Tujuan Pembelajaran Projek Profil Pelajar Pancasila pada Kurikulum Merdeka
- F.1. Pemetaan Sub-elemen Profil Pelajar Pancasila pada Kurikulum Merdeka
- F.2. Strategi Pemilihan Sub-Elemen Projek Profil Pelajar pada Kurikulum Merdeka
- F.3. Merancang Rubrik Pencapaian Profil Pelajar Pancasila pada Kurikulum Merdeka
- G. Mengembangkan Topik, Alur Aktivitas, dan Asesmen Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila
- G.1.a. Pengembangan Topik Projek Profil PAUD
- G.1.b. Pengembangan Topik Projek Profil Pelajar Pancasila di SD-SMP-SMA
- G.2. Pengembangan Alur Aktivitas Projek Profil Pelajar Pancasila pada Kurikulum Merdeka
- G.3. Hal Penting Dalam Pengembangan Asesmen Projek Profil Pelajar Pancasila pada Kurikulum Merdeka
- G.3.a. Peran Asesmen dalam Projek Profil Pelajar Pancasila pada Kurikulum
- G.3.b. Contoh Modul Projek Profil PAUD
- G.3.c. Contoh Modul Projek Profil SLB Fase C pada Kurikulum Merdeka
- G.3.d. Modul Projek Profil SMP Fase D Kurikulum Merdeka